KOMPAS.TV - Badan Pusat Statistik (BPS) menyebut deflasi kembali terjadi pada September 2024.
Untuk melihat kaitan antara deflasi dan penurunan daya beli masyarakat, Pelaksana Tugas Kepala BPS, Amalia Adininggar Widyasanti, menyebut perlu dilakukan studi mendalam.
BPS menyebut deflasi yang terjadi dalam 5 bulan terakhir disumbang oleh penurunan harga komoditas bergejolak.
Kelompok makanan, minuman, dan tembakau menjadi penyumbang utama deflasi September 2024.
Sementara itu, untuk melihat apakah ada kaitan antara deflasi dan penurunan daya beli masyarakat, BPS menyebut perlu dilakukan studi mendalam.
#deflasi #bps
Baca Juga: Tuntut Naik Gaji, Ribuan Hakim Bakal Mogok dengan Cuti Massal
Sumber : Kompas TV
Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.