Kompas TV video vod

4 Orang Tewas Tertabrak Kereta Api di Karawang

Kompas.tv - 23 September 2024, 09:19 WIB
Penulis : Pompe Sinulingga

KOMPAS.TV - Empat orang tewas tertabrak Kereta Api Fajar Utama di jalur rel Jakarta-Cirebon, di Desa Pangulah Selatan, Kecamatan Kotabaru, Karawang, Jawa Barat, pada Minggu (22/09/2024) pagi.

Menurut saksi, korban yang tengah beraktivitas di rel tidak menyadari ada kereta dari arah Jakarta menuju Cirebon.

Usai kejadian, keempat korban langsung dievakuasi ke RSUD Karawang untuk diotopsi.

#karawang #keretaapi

Baca Juga: RS Polri Temukan Kesamaan dari 7 Jenazah di Kali Bekasi, Begini Penjelasannya

 




Sumber : Kompas TV



BERITA LAINNYA


Sulawesi

Banjir Rendam 12 Kecamatan di Maros

22 Desember 2024, 23:51 WIB

FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x