Kompas TV video vod

Digelar di 2 Lokasi, Ini Situasi Terkini Usai Upacara HUT ke-79 RI di Jakarta dan Istana Garuda IKN

Kompas.tv - 17 Agustus 2024, 12:47 WIB
Penulis : Jocelyn Valencia

KOMPAS.TV - Untuk pertama kalinya, upacara peringatan HUT ke-79 RI digelar di Ibu Kota Nusantara. Presiden Joko Widodo pun bertindak sebagai inspektur upacara yang dilaksanakan di halaman Istana Garuda, IKN.

Selama kurang lebih 3 jam digelar, upacara kemerdekaan yang berlangsung hybrid di dua lokasi yakni Jakarta dan IKN tersebut berlangsung dengan lancar. 

Lalu, bagaimana dengan situasi terkini usai upacara digelar?

Simak laporan selengkapnya dalam perayaan HUT ke-79 bersama Jurnalis KompasTV, Frisca Clarissa di Ibu Kota Nusantara, Kalimantan Timur dan Cindy Permadi di Istana Merdeka, Jakarta.

#hut79ri #upacarakemerdekaan #ikn #jakarta #istanagaruda 

Baca Juga: Ragam Pakaian Adat Presiden, Wapres, hingga Prabowo-Gibran Saat HUT ke-79 RI di Istana Garuda IKN

 




Sumber : Kompas TV



BERITA LAINNYA


Berita Daerah

Razia Izin Penjualan Petasan

22 Desember 2024, 17:36 WIB

FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x