SLEMAN, KOMPAS.TV- Sebagai informasi bendera yang dikibarkan tersebut memiliki ukuran 9x6 meter.
Upacara di bukit Klangon, Glagahharjo, Cangkringan, Sleman, Yogyakarta, Jumat 16 Agustus ini merupakan pelaksanaan yang ke enam.
Adapun bukit Klangon selain menjadi obyek wisata adalah lokasi sejarah perjuangan bangsa.
Selain pengibaran bendera dengan ukuran besar, tertancap pula 79 bendera dengan ukuran kecil di sekitar kawasan bukit Klangon.
Baca Juga: Persiapan Terkini Upacara Kemerdekaan di IKN, Pengawasan dari TNI Polri hingga Kondisi Sarpras
Editor Video: Dawud Majid
#hutke79ri#benderamerahputih#hutri
Sumber : Kompas TV
Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.