Kompas TV video vod

Gantikan Hasyim Asy'ari, KPU Tunjuk Mochammad Afifuddin Jadi Ketua Definitif

Kompas.tv - 29 Juli 2024, 14:49 WIB
Penulis : Kharismaningtyas

JAKARTA, KOMPAS.TV - Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI menetapkan Mochammad Afifuddin sebagai Ketua KPU RI Definitif. Menggantikan Ketua KPU sebelumnya, Hasyim Asy’ari, yang dipecat atas pelanggaran kode etik berat, awal Juli lalu.

Penetapan ini disampaikan Komisioner KPU RI, August Mellaz, sebelum membuka rapat pleno rekapitulasi hasil penghitungan suara tingkat nasional, serta penetapan hasil Pemilu Legislatif Pasca Putusan Mahkamah Konstitusi, Minggu (28/07/2024) siang.

Baca Juga: KPU Umumkan Bakal Cagub-Cawagub Jakarta Jalur Independen Lolos Verifikasi

#kpu #ketuakpu #mochammadafifuddin #hasyimasyari

Kami memberikan ruang untuk Anda menulis

Bagikan perspektif Anda, sumbangkan wawasan dari keahlian Anda, dan berkontribusilah dalam memperkaya pemahaman pembaca kami.

Daftar di sini



Sumber : Kompas TV

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE


BERITA LAINNYA



FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x