Kompas TV video vod

Ketua MA Terima Kunjungan Delegasi Federal Court of Australia - MA NEWS

Kompas.tv - 26 Juni 2024, 13:01 WIB
Penulis : Natasha Ancely

KOMPAS.TV - Ketua Mahkamah Agung Syarifuddin menerima kunjungan kehormatan dari delegasi Federal Court of Australia FCA dan Family Court Federal Circuit of Australia, Selasa (25/06) siang.

Kunjungan ini untuk melakukan penandatanganan kerjasama yudisial dengan Mahkamah Agung RI.

Penandatanganan langsung dilakukan oleh Ketua Mahkamah Agung Syarifuddin dan Hakim Agung Federal Court of Australia FCA Hon Berna Collier serta Ketua Hakim Family Court Federal Circuit of Australia Hon William Alstsergren.

Baca Juga: Pengukuhan Gelar Guru Besar Wakil Ketua Mahkamah Agung – MA NEWS

 



Sumber : Kompas TV


BERITA LAINNYA



Close Ads x