Kompas TV video vod

Aksi Paspampres Jaga Jokowi Bersepeda di CFD Jakarta

Kompas.tv - 12 Mei 2024, 19:02 WIB
Penulis : Dian Septina

JAKARTA, KOMPAS.TV - Presiden Joko Widodo (Jokowi) kembali bersepeda di kawasan hari bebas kendaraan bermotor atau car free day (CFD) Jakarta, Minggu (12/5/2024).

Jokowi terlihat dikawal ketat oleh Paspampres selama bersepeda. Jokowi mengenakan kaus putih dan helm sepeda berwarna merah putih saat bersepeda di kawasan Bundaran HI.

Jokowi sempat terlihat turun dari sepeda di kawasan Bundaran HI. Jokowi pun menyalami serta meladeni ajak foto dari beberapa warga.

#jokowi #cfd #paspampres

Video editor: Vila Randita

Baca Juga: Reaksi Warga Bertemu Jokowi Saat Bersepeda di CFD

 




Sumber : Kompas TV



BERITA LAINNYA


Berita Daerah

Razia Izin Penjualan Petasan

22 Desember 2024, 17:36 WIB

FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x