Kompas TV video vod

Pengacara Semangat saat Sidang MK, Hakim Saldi Isra: Kalau Kaya Gini, Tadi Malam Gak Kalah 2-1

Kompas.tv - 3 Mei 2024, 23:44 WIB
Penulis : Theo Reza

JAKARTA, KOMPAS.TV - Hakim Mahkamah Konstitusi Saldi Isra mengatakan dirinya memuji semangat salah satu kuasa hukum Caleg Partai Perindo, Handri Piter Poae.

Momen ini terjadi dalam sidang sengketa Pileg 2024 pada Jumat (3/5/2024)

"Mohon maaf yang mulia jika ada kata-kata yang tidak berkenan tadi yang kami ucapkan," ujar Handri tutup isi permohonan.

"Ini Bapak Siapa namanya?" tanya Saldi Isra

"Handri Piter Poae, Yang Mulia," jawab Handri.

"Semangat sekali pak, Ini kalau semangatnya kayak gini tadi malam kita nggak kalah 2-1 itu," ujas Saldi disambut tawa peserta.

#sidangmk #pileg2024 #papuabarat

Kami memberikan ruang untuk Anda menulis

Bagikan perspektif Anda, sumbangkan wawasan dari keahlian Anda, dan berkontribusilah dalam memperkaya pemahaman pembaca kami.

Daftar di sini



Sumber : Kompas TV

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE



KOMPASTV SHORTS


Lihat Semua

BERITA LAINNYA



FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x