Kompas TV video vod

Cegah Kasus DBD, Kepala Wilayah Batulumbang di Gianyar Bali Lakukan 'Fogging' ke Permukiman Warga!

Kompas.tv - 30 April 2024, 17:30 WIB
Penulis : Edwin Zhan

KOMPAS.TV - Kasus demam berdarah dengue (DBD) di Gianyar, Bali, naik.

Untuk itu, pemerintah setempat melakukan ‘fogging’ alias pengasapan di permukiman padat penduduk setelah menerima laporan kasus DBD.

Pengasapan dilakukan dengan menurunkan 5 alat ke 2 titik yang diduga menjadi lokasi bersarangnya nyamuk.

Masyarakat diimbau untuk menjaga kesehatan dan kebersihan di lingkungannya masing-masing dengan melakukan “3M”, yakni Menguras, Membersihkan, dan Mengubur barang bekas; sekaligus menaburkan abate di genangan air untuk memusnahkan jentik-jentik nyamuk.

Baca Juga: Mayoritas Pasien Anak-Anak, Sejumlah Rumah Sakit Catat Kasus DBD Kembali Mewabah Sejak Awal 2024!

#dbd #demamberdarah #gianyar




Sumber : Kompas TV



BERITA LAINNYA



FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x