Kompas TV video vod

Potret Korban Banjir di Kudus yang Tetap Bertahan di Rumah

Kompas.tv - 19 Maret 2024, 22:00 WIB
Penulis : Sunbhio Pratama

KUDUS, KOMPAS.TV- Berdasarkan data dari BPBD Kabupaten Kudus, tercatat 4.500 warga telah mengungsi di 26 titik pengungsian, dan untuk logistik pemerintah telah mendirikan dapur umum.

Adapun sebanyak 16 dapur umum disediakan oleh pemerintah. kendati demikian, masih ada warga yang bertahan di rumah mereka.

Mereka yang bertahan dan enggan mengungsi karena harus menjaga hewan ternak. Alasan lainnya adalah, jauhnya lokasi pengungsian dari rumah mereka.

Baca Juga: Kompleks Makam Sunan Kalijaga di Demak Terendam Banjir, Ketinggian Air Capai 50 cm!

Ikuti live streaming Pengumuman Hasil Real Count KPU Pemilu 2024 di https://www.youtube.com/watch?v=elZ3jNX3jFY

Editor Video: Joshua Victor 




Sumber : Kompas TV



BERITA LAINNYA



FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x