JAKARTA, KOMPAS.TV – Wakil Ketua Komisi VI DPR RI/Fraksi PDIP, Aria Bima menyinggung soal hak angket saat menghadiri rapat paripurna masa persidangan IV tahun sidang 2023-2024 pada Selasa, (5/3/2024).
"Kami berharap pimpinan menyikapi dalam hal ini, mau mengoptimalkan pengawasan fungsi komisi, atau interpelasi, atau angket, atau apapun," ungkap Wakil Ketua Komisi VI DPR RI/Fraksi PDIP, Aria Bima.
“Anggota legislatif yang tidak ada taringnya, yang tidak ada marwahnya dalam Pemilu kemarin," lanjutnya.
Baca Juga: [FULL] Hujan Interupsi Rapat Paripurna DPR soal Usulan Hak Angket Terkait Dugaan Kecurangan Pemilu
#rapatparipurna #dpr #pdip
Sumber : Kompas TV
Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.