SIKKA, KOMPAS.TV - Diduga kecewa tak terpilih dalam pemilihan legislatif, Caleg Hanura di Sikka, Tonce Da Cunha, menutup akses jalan di Kelurahan Kota Uneng.
Tak terima akses jalan diblokade, warga pun membalas dengan memagari sisi lain jalan.
Sang caleg mengaku menutup jalan, karena telah menjual lahan miliknya yang dijadikan jalan itu.
Baca Juga: Caleg di Lebak Ngamuk, Tuding Perolehan Suara Hilang
Bagikan perspektif Anda, sumbangkan wawasan dari keahlian Anda, dan berkontribusilah dalam memperkaya pemahaman pembaca kami.
Sumber : Kompas TV
Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.