JAKARTA, KOMPAS.TV - Usai memberikan hak suaranya, Gibran menuturkan agenda selanjutnya yang akan ia jalani.
Gibran tiba di Jakarta sore hari (14/02/2024) ini.
Saat ditanya wartawan mengenai hasil quick sementara, Gibran bilang tunggu hasil perhitungannya.
Baca Juga: Hitung Cepat Litbang Kompas: Prabowo-Gibran Unggul Satu Putaran!
Sumber : Kompas TV
Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.