Kompas TV video vod

Begini Suasana Perayaan Tahun Baru Imlek di Wihara Dharma Bhakti Jakarta

Kompas.tv - 10 Februari 2024, 14:51 WIB
Penulis : Aisha Amalia Putri

JAKARTA, KOMPAS.TV - Wihara Dharma Bhakti Glodok Jakarta Barat menyambut meriah Imlek 2024 yang jatuh hari ini.

Pelayanan di Wihara Dharma Bhakti sendiri akan berlangsung hingga pukul 9 malam nanti.

Suasana Imlek sudah kental terasa sejak pagi hari.

Penjual bunga, buah jeruk serta burung yang nantinya akan dilepaskan saat beribadah di wihara, berjajar di jalan menuju wihara. 

Warga umumnya datang bersama keluarga. Mayoritas mereka yang datang mengenakan pakaian dengan nuansa warna merah.

Ornamen-ornamen khas imlek juga terlihat di berbagai sudut wihara.

Baca Juga: Stasiun Kertapati Palembang Hadirkan Atraksi Barongsai untuk Meriahkan Tahun Baru Imlek 2575

#imlek #tahunbaruimlek #petak9glodok




Sumber : Kompas TV



BERITA LAINNYA


Sulawesi

Banjir Rendam 12 Kecamatan di Maros

22 Desember 2024, 23:51 WIB

FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x