Kompas TV video vod

Diduga Akibat Korsleting, Lapak Barang Bekas di Bekasi Ludes Terbakar

Kompas.tv - 22 Desember 2023, 16:09 WIB
Penulis : Pompe Sinulingga

BEKASI, KOMPAS.TV - Diduga akibat korsleting listrik, sejumlah lapak rongsokan dan, toko penjualan mebel di Jatiasih, Kota Bekasi, Jawa Barat, hangus terbakar.

Api berasal dari bagian tengah lapak rongsokan, yang kemudian terus membesar.

Kebakaran sempat membuat panik warga sekitar karena lapak rongsokan yang dikelilingi permukiman warga.

Tujuh unit mobil pemadam kebakaran kota bekasi dikerahkan ke lokasi untuk memadamkan api.

Baca Juga: Belum Sempat Bertemu, Jokowi Ngaku Tidak Beri Wejangan kepada Gibran jelang Debat Cawapres

 

Kami memberikan ruang untuk Anda menulis

Bagikan perspektif Anda, sumbangkan wawasan dari keahlian Anda, dan berkontribusilah dalam memperkaya pemahaman pembaca kami.

Daftar di sini



Sumber : Kompas TV

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE


KOMPASTV SHORTS


Lihat Semua

BERITA LAINNYA



FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x