Kompas TV video vod

Terdengar Suara Ledakan, Kebakaran Gudang Mainan di Ciracas Jakarta Baru Bisa Padam setelah 1 Jam!

Kompas.tv - 11 Desember 2023, 15:55 WIB
Penulis : Edwin Zhan

JAKARTA, KOMPAS.TV - Sebuah gudang penyimpanan mainan di Ciracas, Jakarta Timur, pagi tadi (11/12) terbakar.

Api yang diduga berasal dari korsleting listrik ini dengan cepat membakar seluruh isi gudang penyimpanan mainan di Jalan Raya Centex.

Alhasil, api juga membuat atap gudang roboh dan menimbulkan suara ledakan.

Kebakaran diduga berasal dari korsleting listrik, saat pekerja mulai beraktivitas.

Menurut pengamatan dan laporan aparat, tak ada korban jiwa.

Seusai upaya pemadaman, api berhasil dikendalikan 1 jam kemudian.

Baca Juga: Api Lahap 3 Gudang Barang Bekas di Semarang! Kobaran Api yang Besar Hanguskan Simpanan!

#kebakaran #gudangmainan #ciracas




Sumber : Kompas TV



BERITA LAINNYA


Berita Daerah

Razia Izin Penjualan Petasan

22 Desember 2024, 17:36 WIB

FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x