Kompas TV video vod

Kritik Soal Kebebasan Berbicara, Megawati: Masa Gak Boleh Ngomong? Kan Gak Adil...

Kompas.tv - 28 November 2023, 20:30 WIB
Penulis : Dea Davina

JAKARTA, KOMPAS.TV - Ketua Umum PDI-P Megawati Soekarnoputri mengritik soal intimidasi kepada kebebasan berbicara.

Megawati meminta pendukung Ganjar-Mahfud untuk berani bersuara.

Baca Juga: Ketum PDIP, Megawati Soekarnoputri Kritik Penguasa saat Ini Seperti Zaman Orde Baru! Apa Maksudnya?

Dalam pertemuan dengan Relawan Ganjar-Mahfud, Senin (27/11) kemarin, Ketua Umum Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan Megawati Soekarnoputri melemparkan kritik keras kepada penguasa.

Megawati menyindir penyalahgunaan kekuasaan dan intimidasi kepada rakyat menjelang pemilu 2024.

Mega menyebut dirinya telah jengkel dengan penguasa yang bertindak seperti orde baru.


 

Kami memberikan ruang untuk Anda menulis

Bagikan perspektif Anda, sumbangkan wawasan dari keahlian Anda, dan berkontribusilah dalam memperkaya pemahaman pembaca kami.

Daftar di sini



Sumber : Kompas TV

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE


KOMPASTV SHORTS


Lihat Semua

BERITA LAINNYA



FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x