Kompas TV video vod

Asyik Main Ponsel, Seorang Pelajar di Bekasi Jadi Sasaran Jambret

Kompas.tv - 10 November 2023, 01:04 WIB
Penulis : Pompe Sinulingga

BEKASI, KOMPAS.TV - Seorang pelajar di Bekasi, Jawa Barat, menjadi korban penjambretan saat menggunakan ponsel di jalan.

Dari rekaman CCTV, korban yang sedang memainkan ponsel di jalan tiba-tiba diikuti dua orang remaja yang langsung merampas ponsel itu.

Korban sempat berteriak meminta tolong dan mengejar pelaku, namun keduanya melarikan diri.

Diduga kedua pelaku masih berstatus pelajar.

Baca Juga: Cuaca Ekstrem, Hiu Paus Mati Terdampar di Pantai Garongan Yogyakarta

 

Kami memberikan ruang untuk Anda menulis

Bagikan perspektif Anda, sumbangkan wawasan dari keahlian Anda, dan berkontribusilah dalam memperkaya pemahaman pembaca kami.

Daftar di sini



Sumber : Kompas TV



BERITA LAINNYA



FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x