Kompas TV video vod

Menkeu Ungkap 2 Program Unggulan Prabowo-Gibran, Dana Pesantren dan KIS Lansia Sudah Ada

Kompas.tv - 27 Oktober 2023, 20:11 WIB
Penulis : Shinta Milenia

JAKARTA, KOMPAS.TV - Menteri Keuangan Sri Mulyani menyinggung 2 program  Prabowo-Gibran yaitu KIS lansia dan dana abadi pesantren.

Sri Mulyani mengatakan program tersebut sudah ada dan telah berjalan di era Jokowi.

Bakal Cawapres Muhaimin Iskandar juga menyatakan dana abadi pesantren telah berjalan dan ke depan jumlahnya akan diperbesar lagi.

Cak Imin menyatakan dana abadi pesantren telah diperjuangkan sejak 2 tahun lalu.

Program itu merupakan kelanjutan dari Undang-Undang Pesanatren.

Program dana abadi pesantren saat ini  sudah berjalan, anggarannya juga sudah diputuskan.

Baca Juga: Gibran Klaim Dana Pesantren dan KIS Lansia Sebagai Program Unggulan Prabowo-Gibran

 




Sumber : Kompas TV



BERITA LAINNYA


Sulawesi

Banjir Rendam 12 Kecamatan di Maros

22 Desember 2024, 23:51 WIB

FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x