Kompas TV video vod

'Legowo' Tak Jadi Cawapres, Ini Tugas Sandiaga Uno dalam TPN Ganjar Pranowo-Mahfud MD!

Kompas.tv - 20 Oktober 2023, 01:19 WIB
Penulis : Edwin Zhan

JAKARTA, KOMPAS.TV - Sekjen PDI Perjuangan, Hasto Kristiayanto menyatakan, Sandiaga Uno akan memimpin Dewan Pakar Tim Pemenangan Nasional Ganjar Pranowo dan Mahfud MD.

Hasto menyebut, sosok sandiaga dinilai mumpuni memimpin Dewan Pakar Tim Pemenangan Nasional Ganjar Pranowo, karena dinilai mampu secara teknokratik.

Terkait hal ini, Hasto menyebut sudah berkomunikasi dengan pihak PPP.

Sebelumnya, Sandiaga Uno mengaku telah menerima dan legowo dirinya tidak terpilih sebagai Bakal Cawapres mendampingi Ganjar Pranowo.

Baca Juga: Ini Bunyi Pantun Sandiaga Uno soal Demokrasi dan Pilpres 2024! Balas Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto?

#sandiagauno #ganjarmahfud #hasto

Kami memberikan ruang untuk Anda menulis

Bagikan perspektif Anda, sumbangkan wawasan dari keahlian Anda, dan berkontribusilah dalam memperkaya pemahaman pembaca kami.

Daftar di sini



Sumber : Kompas TV

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE


KOMPASTV SHORTS


Lihat Semua

BERITA LAINNYA



FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x