Kompas TV video vod

Begini Penjelasan Anies soal Janjinya akan Lakukan Perubahan untuk Keadilan

Kompas.tv - 3 Oktober 2023, 23:56 WIB
Penulis : Aisha Amalia Putri

BANYUMAS, KOMPAS.TV - Bacapres Anies Baswedan, Selasa (3/10) siang kembali menyuarakan perubahan dalam kebijakan jika terpilih menjadi presiden.

Janji perubahan oleh Anies ini diungkapkan usai meresmikan masjid di Pondok Pesantren Moderen Ziis Cilongok, Banyumas, Jawa Tengah.

Kepada wartawan, Anies mengatakan maksud dari perubahan yang akan dilakukan jika terpilih menjadi presiden.

Perubahan yang dimaksud adalah menempatkan aspek keadilan di dalam semua kebijakan.

Menurut Anies, perubahan dilakukan untuk memberi manfaat secara merata kepada semua lapisan masyarakat.

Baca Juga: Ditantang Jokowi Buka Data Soal Proyek PSN Titipan Kanan Kiri, Jubir Anies Baswedan Buka Suara

#aniesbaswedan #janjianies #anies
 




Sumber : Kompas TV



BERITA LAINNYA



FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x