Kompas TV video vod

Evaluasi Panglima TNI dan Kapolri Terkait Pengamanan KTT ASEAN 43 di Jakarta

Kompas.tv - 7 September 2023, 19:07 WIB
Penulis : Yuilyana

JAKARTA, KOMPASTV – Panglima TNI Laksamana Yudo Margono mengatakan sejak awal perhelatan KTT ASEAN 43 hingga hari Kamis (7/9/2023) berjalan aman. 

Utamanya pengawalan juga akan dikerahkan terhadap belasan delegasi yang akan kembali ke negaranya masing-masing. 

Baca Juga: Meriah! Lagu ‘Bunda Corla’ Sukses Bikin Goyang Delegasi dan Tamu Gala Dinner KTT ke-43 ASEAN

“Rencana sore ini 16:00 close ceremony. Kita pantau untuk kepulangan para delegasi,” kata panglima TNI. 

Kapolri Jenderal Listyo juga sampaikan masih ada sisa kegiatan yang harus diamankan.

“Hari ini kepulangan 18 delegasi, besok ada 11 delegasi,” kata Listyo.

Video Editor: Lintang
 

Kami memberikan ruang untuk Anda menulis

Bagikan perspektif Anda, sumbangkan wawasan dari keahlian Anda, dan berkontribusilah dalam memperkaya pemahaman pembaca kami.

Daftar di sini



Sumber : Kompas TV

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE


BERITA LAINNYA



FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x