Kompas TV video vod

Polrestabes Medan Dirikan Kampung Bebas Narkoba Berbasis Teknologi di Jermal 15

Kompas.tv - 1 September 2023, 14:32 WIB
Penulis : Pompe Sinulingga

MEDAN, KOMPAS.TV - Polrestabes Medan, Sumatera Utara, mengubah Kawasan Jermal 15, yang selama ini dikenal sebagai kampung narkoba menjadi kampung bebas narkoba berbasis teknologi.

Sejumlah kamera pemantau dengan fitur face recognition, hingga patroli udara ditempatkan di beberapa titik, guna memantau orang-orang yang datang ke Jermal 15.

Selain di Jermal 15, terdapat 9 posko lain yang dibangun Satresnarkoba Polrestabes Medan, di sejumlah perkampungan-perkampungan yang selama ini rawan akan peredaran narkoba.

Baca Juga: Selebgram Adelia Jadi Tersangka Jaringan Narkoba Internasional




Sumber : Kompas TV



BERITA LAINNYA



FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x