Kompas TV video vod

Dikritik Dukung Polisi Tembak Mati Begal, Bobby Nasution Buka Suara

Kompas.tv - 13 Juli 2023, 11:56 WIB
Penulis : Aditya Pramana

MAKASSAR, KOMPAS.TV - Wali Kota Medan, Bobby Nasution menanggapi kritikan terkait dukungannya terhadap polisi untuk menembak mati begal.

“Saya kan menyerukan kepada memang petugas ya,” ujar Wali Kota Medan, Bobby Nasution pada Rabu, (12/7/2023).

“Prosedur kan sudah ada, makanya saya sudah katakan. Contoh ya yang dilaporkan oleh bapak Kapolres kemarin, yang ditembak mati itu residivis,” lanjutnya.

Menurutnya, keberadaan begal di Kota Medan telah sangat meresahkan bagi masyarakat.

Baca Juga: Tanggapi Kritik KontraS soal Minta Tembak Mati Begal, Bobby Nasution: Saya Wajib Dukung Masyarakat

 

Kami memberikan ruang untuk Anda menulis

Bagikan perspektif Anda, sumbangkan wawasan dari keahlian Anda, dan berkontribusilah dalam memperkaya pemahaman pembaca kami.

Daftar di sini



Sumber : Kompas TV

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE


BERITA LAINNYA



FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x