Kompas TV video vod

Diduga Akibat Pembakaran Limbah Kayu, Gudang Barang Proyek Rumah Sakit Ludes Terbakar!

Kompas.tv - 23 Juni 2023, 05:50 WIB
Penulis : Dea Davina

PURBALINGGA, KOMPAS.TV - Sebuah gudang penyimpanan barang proyek di Purbalingga, Jawa Tengah terbakar.

Diduga, kebakaran ini akibat adanya pembakaran limbah kayu dan merembet ke barang lainnya.

Baca Juga: Satu Rumah Semi Permanen di Gowa Ludes Terbakar Hingga Rata dengan Tanah!

Api langsung membesar dan meluluh lantahkan gudang penyimpanan barang proyek milik Rumah Sakit Ibu dan Anak Ummu Hani Purbalingga, Jawa Tengah.

Sejumlah mobil pemadam kebakaran dari Pemda setempat diterjunkan ke lokasi.

Kebakaran diduga terjadi karena adanya pembakaran limbah kayu yang sudah tidak terpakai.

Baca Juga: Aksi Warga Bantu Padamkan Api dari Kebakaran Kontrakan 2 Lantai di Cilincing Jakarta

Tidak ada korban jiwa dalam kebakaran ini. 

Sementara, Polisi masih menyelidiki penyebab pasti dari kebakaran.




Sumber : Kompas TV



BERITA LAINNYA



FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x