Kompas TV video vod

Terekam CCTV! Aksi Pria Pura-Pura Ingin Salat dan Bawa Kabur Kotak Amal Masjid

Kompas.tv - 23 Mei 2023, 20:46 WIB
Penulis : Aisha Amalia Putri

BANDUNG BARAT, KOMPAS.TV - Aksi pencurian kotak amal, di Masjid As-Syifa, Cipatat, Kabupaten Bandung Barat, Jawa Barat, terekam CCTV.

Pelaku beraksi di siang hari, dengan berpura-pura ingin melaksanakan shalat.

Dalam rekaman CCTV, seorang pelaku mebawa kotak amal yang tersimpan di pojok Masjid As-Syifa, Desa Ciptaharja, Kecamatan Cipatat, Kabupaten Bandung Barat.

Pelaku beraksi usai warga melaksanakan salat zuhur.

Warga berharap pihak keamanan untuk meningkatkan patroli agar kejadian ini tak terulang kembali.

Baca Juga: Sudah Beraksi di 13 TKP Berbeda, Residivis Pencuri Uang Kotak Amal Kembali Ditangkap!


 




Sumber : Kompas TV



BERITA LAINNYA


Berita Daerah

Razia Izin Penjualan Petasan

22 Desember 2024, 17:36 WIB

FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x