Kompas TV video vod

Momen KRI RE Martadinata Tembak "Drone" saat TNI AL Latihan Tempur di Selat Bali

Kompas.tv - 30 April 2023, 22:09 WIB
Penulis : Kharismaningtyas

BALI, KOMPAS.TV - TNI Angkatan Laut, menembak drone yang terbang di atas Perairan Utara Pulau Bali, menggunakan senjata strategies yaitu Rudal SAM.

Rudal Surface to Air Missil atau Rudal (SAM) ditembakan langsung dari KRI RE Martadinata, untuk mengintersep drone sasaran.

Baca Juga: Analisa Pengamat Soal Kelangsungan KIB Hingga Kemungkinan Terbentuk Poros Baru di Pemilu 2024

Kegiatan ini merupakan rangkaian latihan penembakan strategis di Perairan Utara Bali yang digelar TNI AL.

Latihan ini bertujuan meningkatkan kesiagaan tempur serta kesiapan operasional unsur.

Selain mengerahkan KRI RE Martadinata, latihan ini juga melibatkan sejumlah kapal perang.   

Baca Juga: Soal Wacana Dampingi Ganjar, Sandiaga: Keputusan Bakal Cawapres Ada di Parpol

 




Sumber : Kompas TV



BERITA LAINNYA


Sulawesi

Banjir Rendam 12 Kecamatan di Maros

22 Desember 2024, 23:51 WIB

FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x