Kompas TV video vod

Sederet Tokoh Politik Hadir di Peringatan 9 Tahun UU Desa yang Dilaksanakan di GBK

Kompas.tv - 19 Maret 2023, 13:47 WIB
Penulis : Kharismaningtyas

JAKARTA, KOMPAS.TV - Pemprov DKI Jakarta Minggu (19/3) hari ini meniadakan Hari Bebas Kendaraan atau ‘car free day’, di wilayah Sudirman, sehubungan adanya peringatan 9 tahun undang-undang desa.

Peniadaan ‘car free day’ di wilayah Sudirman-Thamrin ini dalam rangka peringatan Undang-Undang no 6 tahun 2014 tentang Desa, dimana para kepala desa akan ikut ke jalan dan menggelar aksinya.

Sedangkan masyarakat yang ingin berolahraga di taman taman yang telah disediakan. 

Hari Bebas Kendaraan ditiadakan di Sudirman-Thamrin karena ada peringatan 9 Tahun Undang-Undang Desa seperti apa rencana peringatan UU Desa dan bagaimana pengamanan di sana?

Sudah ada Jurnalis KompasTV, Abel Insani di kawasan Gelora Bung Karno Jakarta.




Sumber : Kompas TV



BERITA LAINNYA



FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x