Kompas TV video vod

Kebakaran Gudang di Lebak Bulus, 11 Unit Mobil Pemadam Kebakaran Dikerahkan!

Kompas.tv - 7 Maret 2023, 05:24 WIB
Penulis : Aisha Amalia Putri

JAKARTA, KOMPAS.TV - Sebuah gudang milik pusat perbelanjaan di Jalan Pasar Jumat, Pondok Pinang Lebak Bulus, Jakarta Selatan, Selasa (7/03) dini hari hangus terbakar.

Banyaknya material yang mudah terbakar membuat api dengan cepat membesar. 

Baca Juga: Guru SDN Rawabadak Selatan Cari 1 Siswa yang Hilang Akibat Kebakaran Depo Pertamina Plumpang

Namun, posisi kebakaran yang bersebelahan dengan Kantor Suku Dinas Kebakaran Jakarta Selatan, membuat api dengan cepat dikuasai di area seluas 50 x 8 meter. 

11 unit mobil pemadam dan 45 personel dikerahkan ke lokasi, untuk memadamkan api.

Hingga kini masih belum diketahui penyebab kebakaran ini. 

Kami memberikan ruang untuk Anda menulis

Bagikan perspektif Anda, sumbangkan wawasan dari keahlian Anda, dan berkontribusilah dalam memperkaya pemahaman pembaca kami.

Daftar di sini



Sumber : Kompas TV

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE


BERITA LAINNYA



FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x