Kompas TV video vod

Sandiaga Uno Tak Mau Lagi Bahas Piutang Pilkada DKI Rp 50 Miliar Ke Anies Baswedan

Kompas.tv - 7 Februari 2023, 23:02 WIB
Penulis : Pompe Sinulingga

SIDOARJO, KOMPAS.TV - Wakil Ketua Dewan Pembina Partai Gerindra, yang juga Menparekraf, Sandiaga Uno, mengaku tak ingin melanjutkan persoalan piutang di Pilkada DKI 2017 silam.

Ketika ditanya wartawan saat menghadiri Harlah Satu Abad NU, Sandi menyampaikan tak ingin melanjutkan pembicaraan soal piutangnya di pilkada senilai Rp 50 miliar.

Sebelumya, isu utang Anies Baswedan 50 miliar itu pertama kali diungkap politisi Golkar Erwin Aksa yang menyebut, ada perjanjian antara Anies Baswedan dengan Sandiaga Uno menjelang Pemilihan Gubernur DKI Jakarta 2017 lalu.

Baca Juga: Kuasa Hukum Susi Air: Pesawat Bukan Terbakar Akibat Kendala Teknis

___

Jangan lewatkan live streaming KompasTV 24 jam nonstop di https:www.kompas.tv,live

Agar tidak ketinggalan berita-berita terkini, terlengkap, serta laporan langsung dari berbagai daerah di Indonesia.

Yuk, subscribe channel youtube KompasTV!

Aktifkan juga lonceng supaya kamu dapat notifikasi video terbaru dari KompasTV.

Sahabat KompasTV juga bisa memperoleh informasi terkini melalui website: https:www.kompas.tv




Sumber : Kompas TV



BERITA LAINNYA



FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x