JAKARTA, KOMPAS.TV - Dalam nota pembelaannya (pleidoi), Richard Eliezer meminta maaf kepada tunangannya karena kesalahannya menyebabkan ia tidak bisa menikahinya.
Eliezer juga mengatakan ia rela jika ditinggal kekasihnya, karena baginya, kebahagiaan kekasihnya merupakan kebahagiannya.
Hari ini (25/01/2023), Richard Eliezer membacakan pleidoi atau pembelaannya.
Pleidoi ini merupakan salah satu kesempatan bagi keduanya untuk melakukan pembelaan terhadap tuntutan dari jaksa.
Baca Juga: Jokowi Singgung Kasus Bayi Diberi Kopi Susu Saset Oleh Orang Tua, Puji Langkah Cepat Polri
______
Jangan lewatkan live streaming KompasTV 24 jam nonstop di https:www.kompas.tv,live
Agar tidak ketinggalan berita-berita terkini, terlengkap, serta laporan langsung dari berbagai daerah di Indonesia.
Yuk, subscribe channel Youtube KompasTV!
Aktifkan juga lonceng supaya kamu dapat notifikasi video terbaru dari KompasTV.
Sahabat KompasTV juga bisa memperoleh informasi terkini melalui website: https: www.kompas.tv
Sumber : Kompas TV
Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.