Memasuki bulan Desember, kemeriahan menyambut perayaan natal sudah tampak dimana-mana. Salah satunya di pusat perbelanjaan di Kota Kupang, NTT, pernak pernik natal menyambut para pengunjung saat masuk pusat perbelanjaan. Selengkapnya kita simak liputan jurnalisme warga dari Wulandari Paty berikut ini.
Bagikan perspektif Anda, sumbangkan wawasan dari keahlian Anda, dan berkontribusilah dalam memperkaya pemahaman pembaca kami.
Sumber : Kompas TV
Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.