Kompas TV TALKSHOW rosi

Salah Tangkap Bjorka: Hacker Besar atau Pemerintah yang Kewalahan? - ROSI

Kompas.tv - 20 September 2022, 07:00 WIB
Penulis : Krisna Aditomo

KOMPASTV - Sejumlah pejabat diretas datanya oleh sosok yang bernama Bjorka. Bahkan, Bjorka juga membalas pernyataan pemerintah dengan ungkapan, “berhenti menjadi bodoh” saat diimbau untuk tidak melakukan serangan siber. 

Ia juga mengancam akan bocorkan dokumen rahasia Presiden RI. Belakangan, Bjorka tiba-tiba muncul dan menyebut polisi salah tangkap warga yang diduga dirinya. 

Pakar Kompetensi Keamanan Siber, I Made Wiryana, menyebut ada tiga jenis dalam serangan keamanan siber, salah satunya yang menyerang pola pikir orang dan menciptakan kekhawatiran. Sebetulnya seberapa jago Bjorka? 

Simak dialog Rosianna Silalahi bersama Pakar Kompetensi Keamanan Siber, I Made Wiryana. Ia juga dijuluki sebagai "pawang hacker" di kalangan IT. Saksikan dalam Premiere Uncut ROSI Eps. "Pembobol Data Pribadi, Kerja untuk Siapa?" malam ini pukul 19.00 WIB di kanal YouTube KompasTV. 


 

hashtag #Bjorka #Hacker #KebocoranData




Sumber : Kompas TV



BERITA LAINNYA



FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x