MAKASSAR, KOMPAS.TV - Maraknya jenazah pdp yang diambil paksa pihak keluarga di rumah sakit membuat pihak berwenang siap mengambil langkah . Pengamanan di sejumlah rumah sakit pun siap ditingkatkan untuk mengantisipasi kasus serupa terulang.
Penambahan pengaman di rumah sakit dilakukan setelah tim gugus tugas melakukan pertemuan dengan sejumlah instansi terkait .
Pengaman rumah sakit pun akan dilkaukan tni dan polri agar kasus pengambilan paksa jenazah pasien tidak lagi terulang . Selain itu ancaman pidana juga di siapkan andai ada warga yang tetap nekad melanggar aturan protokol kesehatan .
Menurut Mayjen Andi Sumangerukka Wakil Ketua Gugus Tugas Covid-19 Sulsel , "Setelah kejadian kami rapat, dari keputusan itu, tdk ada lagi insiden. kita akan tempatkan personil untuk mendkatkan rs rujukan, kita undag para direktur, apakah tni ato kepolisina lakukan upaya di RS di lakukan protocol kesehatan",tegasnya.
#CORONA
#PENGAMANANRUMAHSAKIT
#COVID19
Sumber : Kompas TV
Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.