Kompas TV regional jabodetabek

Kemenkes Gandeng Kemenkeu Godok Rencana Penyesuaian Iuran BPJS Kesehatan di 2026

Kompas.tv - 6 Februari 2025, 09:59 WIB
Penulis : Shinta Milenia

JAKARTA, KOMPAS.TV - Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin mengungkapkan bahwa pemerintah berencana untuk menyesuaikan iuran BPJS Kesehatan pada tahun 2026.

Menurut Menkes, rencana tersebut sudah disampaikan kepada Presiden Prabowo Subianto.

Namun, perhitungan final mengenai kenaikan iuran masih membutuhkan waktu, karena perlu dihitung bersama Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati.

Budi menyebutkan bahwa perhitungan yang dilakukan oleh Kementerian Kesehatan dan Kementerian Keuangan belum final, sehingga angka kenaikan iuran BPJS Kesehatan belum dapat dipastikan saat ini.

Baca Juga: Viral Video Ejek Pegawai Honorer Soal BPJS, Karyawan PT Timah Beri Klarifikasi

#bpjskesehatan #kemenkeu #kesehatan 

Kami memberikan ruang untuk Anda menulis

Bagikan perspektif Anda, sumbangkan wawasan dari keahlian Anda, dan berkontribusilah dalam memperkaya pemahaman pembaca kami.

Daftar di sini



Sumber : Kompas TV

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE


BERITA LAINNYA



FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x