Kompas TV regional jawa barat

Tinjau Pagar Laut Bekasi, Menteri ATR/BPN Nusron Disambut Aksi Demo Nelayan

Kompas.tv - 4 Februari 2025, 18:29 WIB
Penulis : Tesalonika Ajeng

BEKASI, KOMPAS.TV - Menteri ATR/BPN Nusron Wahid disambut unjuk rasa nelayan saat mengecek pagar laut di perairan Tarumajaya, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat.

Para nelayan membawa poster yang meminta Menteri ATR/BPN mencabut pagar laut karena membuat mereka kesulitan melaut.

Menteri Nusron sendiri tercengang dengan temuan luasnya SHGB pagar laut Bekasi yang mencapai 581 hektar dan lebih luas dibandingkan pagar laut di perairan Tangerang.

Dalam diskusi dengan warga, Nusron meyakini wilayah yang diklaim sejumlah korporasi dulunya memang bukan empang, melainkan laut.

Baca Juga: [FULL] Gelar Perkara Bareskrim soal Pagar Laut Tangerang, Adakah Bukti Baru Ditemukan?

#pagarlaut #bekasi #demonelayan #menteriatr

Kami memberikan ruang untuk Anda menulis

Bagikan perspektif Anda, sumbangkan wawasan dari keahlian Anda, dan berkontribusilah dalam memperkaya pemahaman pembaca kami.

Daftar di sini



Sumber : Kompas TV

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE



KOMPASTV SHORTS


Lihat Semua

BERITA LAINNYA



FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x