Kompas TV regional jawa tengah dan diy

BRIN: Presiden Prabowo Sedang 'Demanding', Anggota Kabinet Tengah Ditanting!

Kompas.tv - 24 Oktober 2024, 18:53 WIB
Penulis : Shinta Milenia

JAKARTA, KOMPAS.TV - Presiden Prabowo dan Wapres Gibran memboyong menteri dan wamen di Kabinet Merah Putih untuk pembekalan di Akmil Magelang, Jawa Tengah.

Presiden Prabowo Subianto akhirnya tiba di Akmil Magelang, Jawa Tengah, Kamis (24/10/2024) sekitar pukul 17.56 WIB sore.

Pengamat politik BRIN, Siti Zuhro berpendapat bahwa Presiden Prabowo saat ini sedang “demanding”.

Maka dari itu, saat ini para menteri, wamen hingga kepala badan Kabinet Merah Putih tengah ditanting atau diuji kesiapannya.

Baca Juga: Lokasi-Kondisi 'Tenda' Tempat Kabinet Merah Putih Menginap Selama Pembekalan Prabowo di Magelang

#prabowo #brin #akmil #magelang

Kami memberikan ruang untuk Anda menulis

Bagikan perspektif Anda, sumbangkan wawasan dari keahlian Anda, dan berkontribusilah dalam memperkaya pemahaman pembaca kami.

Daftar di sini



Sumber : Kompas TV

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE


BERITA LAINNYA



FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x