Kompas TV regional berita daerah

Tiga Warga Terserang DBD Petugas Puskesmas Lakukan Fogging

Kompas.tv - 31 Januari 2024, 16:25 WIB
Penulis : KompasTV Sukabumi

SUKABUMI, KOMPAS.TV - Petugas langsung melakukan fogging di Wilayah Perumahan Cimahpar Endah 1, Sukaraja, Kabupaten Sukabhmi, setelah adanya warga yang terserang DBD, petugas Dinas Kesehatan melalui Puskesmas Sukaraja, langusng mengantisipasi peningkatan kasus DBD di Wilayah Kecamatan Sukaraja, dengan melakukan pengasapan.

Saat ini  memasuki musim hujan, penyakit DBD harus di waspadai oleh setiap warga masyarakat. Pihaknya pun berharap warga memperbaiki pola hidup sehat, dengan memperhatikan lingkungan sekitar untuk membersihkan genangan air, yang menjadi tempat bersarangnya jentik nyamuk.

Pihaknya menghimbau warga agar melakukan 3M, yaitu menguras bak mandi, mengubur barang bekas, menutup tempat penyimpanan air, dan mengawasi lingkungan sekitar agar tidak ada jentik nyamuk.

 

Sahabat Kompas TV Sukabumi! Jangan lupa like, comment, dan subscribe channel YouTube Kompas TV Sukabumi, juga aktifkan lonceng notifikasi agar tidak ketinggalan update mengenai isu-isu terkini di Indonesia.

Jangan lewatkan live streaming Kompas TV 24 jam non stop di https://www.kompas.tv/live.

Sosial Media Kompas TV Sukabumi:
YouTube : https://www.youtube.com/c/KompasTVSukabumi/videos
Instagram : https://www.instagram.com/kompastvsukabumi
Facebook : https://www.facebook.com/redaksikompastvsukabumi
Twitter : @ktvsukabumi

Kami memberikan ruang untuk Anda menulis

Bagikan perspektif Anda, sumbangkan wawasan dari keahlian Anda, dan berkontribusilah dalam memperkaya pemahaman pembaca kami.

Daftar di sini



Sumber : Kompas TV

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE


BERITA LAINNYA



FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x