Kompas TV regional berita daerah

Jokowi Minta Persoalan PPDB Diselesaikan Baik-Baik

Kompas.tv - 23 Juli 2023, 13:27 WIB
Penulis : KompasTV Bengkulu

BENGKULU, KOMPAS.TV - Presiden Jokowi angkat bicara terkait PPDB yang bermasalah di sejumlah daerah.

Presiden memaklumi persoalan-persoalan teknis akan selalu ada di lapangan, namun harus diselesaikan secara baik-baik.

Presiden menekankan pentingnya mengutamakan kepentingan anak-anak Indonesia untuk mendapatkan pendidikan, sehingga hak anak mengakses pendidikan tidak terabaikan.

Jokowi pun meminta kepala daerah turut serta mengatasi persoalan PPDB yang terjadi di daerahnya.

Sebelumnya ramai persoalan PPDB yang terjadi di sejumlah daerah hingga banyak pelajar yang tak kebagian sekolah.

#bengkulu #ppdb #presidenjokowi

 

Kami memberikan ruang untuk Anda menulis

Bagikan perspektif Anda, sumbangkan wawasan dari keahlian Anda, dan berkontribusilah dalam memperkaya pemahaman pembaca kami.

Daftar di sini



Sumber : Kompas TV

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE


BERITA LAINNYA



FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x