LAMPUNG, KOMPAS.TV - Penyebab Kecelakaan antara Kereta dan Truk di Lampung.
Kereta Kuala Stabas tertemper truk bermuatan tebu di Lampung. PT KAIi Divre IV Tanjung Karang Bandar Lampung menilai kecelakaan Kereta Kuala Stabas terjadi karena sopir truk tidak memathui rambu.
Sopir tidak mendahulukan kereta dan menerobos jalur sehingga kecelakaan tidak dapat dihindarkan.
Kecelakaan terjadi di Kecamatan Blambangan Pagar, Lampung Utara, Selasa 18 Juli 2023. Akibat dari insiden tersebut truk ringsek dan bagian depan lokomotif kereta Kuala Stabas keluar jalur rel.
Baca Juga: Polresta Banyumas Bongkar Makam Tahanan Curanmor untuk Otopsi
Editor Video: Joshua Victor
Sumber : Kompas TV
Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.