Kompas TV regional berita daerah

Detik-detik Kecelakaan Beruntun Libatkan 3 Kendaraan

Kompas.tv - 22 Maret 2023, 13:03 WIB
Penulis : KompasTV Jateng

CILACAP, KOMPAS.TV – Dalam rekaman CCTV memperlihatkan detik-detik saat sebuah mobil boks menabrak minibus dan tronton di Jalan Raya Danasri, Nusawungu, Kabupaten Cilacap, Jawa Tengah. Tampak mobil boks yang melaju dari arah barat, tiba-tiba menabrak dua kendaraan yang sedang parkir di pinggir jalan. Tidak ada korban jiwa dalam peristiwa ini.

“Pertigaan gitu ya. Tau-tau ada mobil itu mau nyalip. Kan terlalu mepet,” kata Samio, warga.

Kasus kecelakaan ini kini masih dalam penanganan petugas Satlantas Polresta Cilacap.

#cilacap #kecelakaan #minibus




Sumber : Kompas TV



BERITA LAINNYA


Opini

Urbi Et Orbi

1 Januari 2025, 02:00 WIB

FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x