INDRAMAYU.KOMPAS.TV, - Dengan menggunakan pakaian khusus petugas badan penanggulangan bencana daerah atau BPBD Kabupaten Indramayu, mengevakuasi sarang tawon atau lebah di pekarangan rumah warga di Desa Tersana, Kecamatan Kertasemaya, Kabupaten Indramayu, Jawa Barat, sabtu malam
Sarang tawon atau lebah sebesar gentong sangat mengancam keselamatan anak anak sekolah dan warga sekitar karena lokasi sarang tawon atau lebah tersebut tidak jauh dari lingkungan sekolah dan pemukiman warga di desa tersana kecamatan kertasemaya kabupaten indramayu
Menurut petigas dan kepala desa sarang tawon atau lebah ini dievakuasi lantaran mengancam keselamatan anak anak sekolah dan warga sekitar karena sebelumnya adanya anak anak sekolah dan warga tersengat tawon atau lebah tersebut saat beraktifitas disekitar sarang tawon atau lebah tersebut
Petugas bpbd dan kepala desa menghimbau warga khususnya Warga Desa Tersana, Kecamatan Kertasemaya, Kabupaten Indramayu, Jawa Barat, untuk menginformasikan jika adanya sarang tawon atau lebah di sekitar rumah atau dikebun ke kepala desa atau bpbd kabupaten Indramayu Jawa Barat
Untuk lebih tahu berita terupdate seputar Jawa Barat, bisa klink link di bawah:
IG :https:www.instagram.comkompastvjabar
Youtube :https:www.youtube.comckompastvjaw...
Twitter :https:www.twitter.comkompastv_jabar
Facebook :https:www.Facebook.comkompastvjabar
Sumber : Kompas TV
Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.