Kompas TV regional wisata

Banyak Sampah dan Tak Terawat, Pengunjung Benteng Nassau di Banda Naira Kecewa

Kompas.tv - 26 November 2021, 14:35 WIB
Penulis : Dea Davina

MALUKU TENGAH, KOMPAS.TV - Inilah kondisi Benteng Nassau yang terletak di Kepulauan Banda Naira, Maluku Tengah.

Benteng peninggalan bersejarah ini, kondisi bangunanya sangat memprihatinkan, karena kurang terawat.

Baca Juga: Objek Wisata Yogyakarta Tetap Buka Saat Libur Akhir Tahun, Dispar Sebut Ada Pengetatan Aturan

Banyak wisatawan yang datang untuk mengabadikan setiap sudut dalam area benteng ini mengaku kecewa, karena melihat di bangunan benteng yang terdapat banyak sampah.

Kepulauan Banda memiliki banyak situs sejarah pada masa penjajahan.

Namun banyak yang tidak terurus dengan baik, padahal Pemerintah Daerah Maluku telah menjadikan kepulauan Banda Naira sebagai lokomotif pariwisata masional.

Kami memberikan ruang untuk Anda menulis

Bagikan perspektif Anda, sumbangkan wawasan dari keahlian Anda, dan berkontribusilah dalam memperkaya pemahaman pembaca kami.

Daftar di sini



Sumber : Kompas TV

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE


KOMPASTV SHORTS


Lihat Semua

BERITA LAINNYA



FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x