Kompas TV regional berita daerah

Ricuh! Mahasiswa Di Subang Desak Bertemu Pimpinan DPRD

Kompas.tv - 12 November 2021, 19:57 WIB
Penulis : KompasTV Bandung

SUBANG, KOMPAS. TV, - Kericuhan ini terjadi saat demo mahasiswa dari HMI Subang di depan gedung DPRD Subang kamis siang

Para mahasiswa yang memaksa masuk ke dalam gedung DPRD sempat terlibat aksi saling dorong dengan petugas


Beruntung kericuhan tidak berlanjut setelah kedua pihak bisa menahan diri

Para mahasiswa ini menuntut kinerja serius dari eksekutif dan legislatif Subang yang dinilai hingga saat ini belum sinergis dan tidak berpihak pada rakyat subang

Selain itu juga mahasiswa mengkritisi adanya pembagian mobil untuk setiap desa di Subang yang dinilai berlebihan

setelah melakukan aksi di DPRD Subang serta kantor bupati subang para mahasiswia pun kemudian membubarkan diri

Untuk lebih tahu berita terup date seputarJawa Barat, bisa klik link di bawah .

IG:https://www.instagram.com/kompastvjabar/

Youtube:https://www.youtube.com/c/kompastvjaw...

Twitter:https://www.twitter.com/kompastv_jabar/

Facebook:https://www.Facebook.com/kompastvjabar/

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/article/231168/...

 




Sumber : Kompas TV



BERITA LAINNYA


Berita Daerah

Razia Izin Penjualan Petasan

22 Desember 2024, 17:36 WIB

FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x