Kompas TV olahraga sepak bola

PSSI Buka Peluang Tambah Pelatih Lokal untuk Timnas Indonesia

Kompas.tv - 18 Maret 2025, 07:41 WIB
Penulis : Pompe Sinulingga

KOMPAS.TV - Ketua Umum PSSI, Erick Thohir, membuka peluang menambah pelatih lokal untuk memperkuat tim pelatih Timnas Indonesia.

Hal ini disampaikan Erick usai mendampingi Presiden Prabowo Subianto meresmikan renovasi dan pembangunan 17 stadion di Sidoarjo, Jawa Timur, Senin (17/03/2025).

Erick menyebut, hingga kini belum ada rencana pasti soal penambahan pelatih.

Namun, PSSI tidak menutup kemungkinan merekrut pelatih dari kalangan lokal untuk meningkatkan kualitas skuad Garuda.

Langkah ini sekaligus bagian dari komitmen pemerintah dan PSSI dalam memajukan sepak bola nasional.

#pssi #pelatihlokal

Baca Juga: Suara Bergetar Rieke Soroti Kasus Uang Ganti Rugi Tanah Mat Solar di Rapat DPR dan Dirut Jasa Marga

 

Kami memberikan ruang untuk Anda menulis

Bagikan perspektif Anda, sumbangkan wawasan dari keahlian Anda, dan berkontribusilah dalam memperkaya pemahaman pembaca kami.

Daftar di sini



Sumber : Kompas TV




BERITA LAINNYA



FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x