Kompas TV olahraga kompas sport

Mengintip Keseruan Mobile Legends Bang Bang Carnival 2019 di Surabaya

Kompas.tv - 29 Oktober 2019, 07:10 WIB
Penulis : Reny Mardika

Mobile legends bang bang carnival akhirnya hadir di kota Surabaya. Acara yang digelar akhir pekan lalu ini, dihadiri ratusan pengunjung. Berbagai macam permainan dan fun turnamen digelar untuk memeriahkan acara ini.

Puluhan pengunjung bahkan rela mengantri untuk bisa mendaftarkan diri dalam komunitas mobile legends Surabaya. Kostum cosplay dari beberapa karakter hero di mobile legends juga ikut serta. Kehadiran cosplay ini bahkan membuat pengunjung berebut untuk berfoto bersama.

Mobile legends bang bang carnival digelar dengan tujuan penggemar game mobil legends bisa berkumpul dan berkomunitas. Diharapkan, stigma negatif game bisa dihapus dengan adanya acara seperti ini.

#MobileLegend #Esport #MobileLegendBangbang

Kami memberikan ruang untuk Anda menulis

Bagikan perspektif Anda, sumbangkan wawasan dari keahlian Anda, dan berkontribusilah dalam memperkaya pemahaman pembaca kami.

Daftar di sini



Sumber : Kompas TV

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE


KOMPASTV SHORTS


Lihat Semua

BERITA LAINNYA



FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x