Kompas TV olahraga kompas sport

Inilah Dua Kunci Kemenangan Timnas Indonesia

Kompas.tv - 12 September 2018, 11:50 WIB
Penulis : Desy Hartini | Editor : I Wayan Gede Astaphala

Dukungan langsung suporter yang memadati Wibawa Mukti membuat Indonesia tampil percaya diri.

Evan Dimas dan kawan-kawan tanpa ragu menggempur pertahanan Mauritius sejak menit pertama.

Asisten pelatih timnas Indonesia, Kurniawan Dwi Yulianto, mengatakan bermain sabar dan pantang menyerah menjadi kunci kemenangan timnya dengan skor 1-0 atas Mauritius dalam laga uji coba di Stadion Wibawa Mukti, Cikarang, Selasa (11/9) sore.




Sumber : Kompas TV



BERITA LAINNYA


Sulawesi

Banjir Rendam 12 Kecamatan di Maros

22 Desember 2024, 23:51 WIB

FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x