Bertepatan dengan Hari Anak Nasional, BPJS Ketenagakerjaan bersama Menteri Pendidikan dan Kebudayaan meluncurkan buku edukasi jaminan sosial bagi anak usia dini. Sosialisasi dilakukan melalui dongeng, sehingga anak secara tidak langsung mendapatkan informasi melalui kegiatan yang menyenangkan.
Bagikan perspektif Anda, sumbangkan wawasan dari keahlian Anda, dan berkontribusilah dalam memperkaya pemahaman pembaca kami.
Sumber : Kompas TV
Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.