Kompas TV nasional politik

Desakan Copot Wapres Gibran Mencuat, Begini Respons Kaesang hingga Ketua MPR

Kompas.tv - 27 April 2025, 22:44 WIB
Penulis : Tesalonika Ajeng

KOMPAS.TV - Ketua Umum Partai Solidaritas Indonesia, Kaesang Pangarep, merespons usulan penggantian wakil presiden yang disuarakan sejumlah purnawirawan TNI.

Kaesang menegaskan, presiden dan wakil presiden dipilih rakyat sesuai konstitusi.

Adik dari Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka ini bahkan dua kali menegaskan bahwa pemakzulan presiden atau wakil presiden harus sesuai konstitusi.

Usulan pergantian wakil presiden menjadi salah satu poin tuntutan yang disuarakan oleh Forum Purnawirawan TNI.

Baca Juga: Wamensesneg Heran Monolog Gibran di Youtube Dikritik: Salah Satu Tugas Wapres Itu Bicara

#gibran #wapres #gantiwapres #purnawirawantni #pemerintah

Kami memberikan ruang untuk Anda menulis

Bagikan perspektif Anda, sumbangkan wawasan dari keahlian Anda, dan berkontribusilah dalam memperkaya pemahaman pembaca kami.

Daftar di sini



Sumber : Kompas TV

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE


KOMPASTV SHORTS


Lihat Semua

BERITA LAINNYA



FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x