Kompas TV nasional peristiwa

Kata Shin Tae-Yong Ikut Nobar Laga Timnas Indonesia vs Australia di Kualifikasi Piala Dunia 2026

Kompas.tv - 20 Maret 2025, 17:32 WIB
Penulis : Theo Reza

JAKARTA, KOMPAS.TV – Mantan Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-Yong ikut nonton bareng laga Timnas Indonesia vs Australia di area Gelora Bung Karno pada Kamis (20/3/2025).

Babak Pertama, Timnas Indonesia tertinggal dari Australia 3-0. Shin Tae Yong berharap agar para pendukung Timnas tetap memberikan dukungannya ke Timnas Indonesia.

Timnas Indonesia bertanding menghadapi Australia di putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia Grup C. Pertandingan ini akan berlangsung di Sydney Football Stadium.

#timnas #sty #australia

Kami memberikan ruang untuk Anda menulis

Bagikan perspektif Anda, sumbangkan wawasan dari keahlian Anda, dan berkontribusilah dalam memperkaya pemahaman pembaca kami.

Daftar di sini



Sumber : Kompas TV

Komentar (1)
pelatih timnas yg jelas2 telah berhasil merubah timnas menjadi tim yg disegani dan baru diperpanjang masa jabatannya, cuma gara2 ulasan2 pengamat sepak bola yg hanya bisa ngoceh doang kok diganti....?, sebuah keputusan blunder dan aneh......, skrg rasakan akibatnya.....!!!.



BERITA LAINNYA



FOLLOW US




Gabung ke Channel WhatsApp KompasTV untuk update berita terbaru dan terpercaya.


VIDEO TERPOPULER

Close Ads x